Indodana

  • Pendapatan 3 Juta
  • Suku bungan tiap bulan 3%
  • Min Usia 20 tahun
  • Dapatkan pinjaman aplikasi indodana

Indodana untuk Solusi Kebutuhan Dana Cepat Cair

Di era yang serba cepat seperti sekarang, masyarakat membutuhkan segala sesuatu yang bisa diselesaikan dengan cepat. Termasuk dalam meminjam dana tunai. Meminjam dana di bank bisa membutuhkan waktu 7 hari hingga 15 hari sejak mengajukan formulir dan kelengkapan dokumennya. Karena itu, cara ini dinilai oleh sebagian kalangan masyarakat kurang ideal, terutama jika dana yang dibutuhkan bersifat darurat. Namun masyarakat Indonesia sudah mendapatkan solusinya sejak tahun 2016 dengan munculnya perusahaan teknologi finansial, penyedia dana yang bekerja secara online.

Persyaratan kredit di perusahaan fintech relatif lebih mudah dibandingkan bank, proses pengajuannya simpel, dan pencairan dananya pun sangat cepat yaitu dalam 24 jam dan paling lama 3 hari saja. Bahkan beberapa perusahaan fintech menawarkan pencairan dana dalam hitungan menit saja. Namun dengan maraknya fintech di Indonesia, bukan berarti kita bisa memilih fintech sembarangan. Cek dulu statusnya. Memilih fintech yang telah terdaftar di Otoritas Jasa Keuangan (OJK) adalah wajib. Salah satunya adalah Indodana. Sebagai perusahaan fintech yang termasuk salah satu pionir di Indonesia, aplikasi Indodana bisa diandalkan saat Anda membutuhkan dana tunai dengan cepat dengan aplikasi uangme

Apa Itu Indodana?

Bagi yang sudah pernah meminjam dan mencari tahu tentang fintech, mungkin sudah tak asing lagi dengan Indodana. Tetapi bagi yang belum awam, Indodana adalah fintech yang menyediakan layanan pinjaman online dan fitur paylater dengan berbasis aplikasi mobile. Sejak tahun 2018 ada berbagai berita tentang perusahaan fintech ilegal yang melakukan berbagai tindakan kecurangan dan merugikan pelanggannya. Jadi wajar saja jika ada yang bertanya, apakah Indodana penipuan? Indodana dimiliki oleh PT Artha Dana Teknologi di bulan November 2017.

Indodana telah terdaftar secara resmi di Otoritas Jasa Keuangan (OJK) dengan nomor Surat OJK S-235/NB.213/2018 sejak bulan Maret 2018. Bahkan sejak bulan Mei 2020, Indodana pinjaman online telah naik kelas statusnya menjadi berizin di OJK. Surat tanda berizin Indodana bernomor KEP-15/D.05/2020. Apa maksudnya fintech yang naik kelas? 

Artinya Indodana telah memenuhi beberapa ketentuan dari OJK seperti memiliki alamat kantor yang jelas, data pengurus jelas, pemberian pinjaman diseleksi melalui proses ketat, informasi semua biaya dan denda dilakukan secara transparan, jumlah suku bunga mengikuti peraturan dari OJK, jumlah pengembalian pinjaman maksimal 100% dari pinjaman pokok, proses penagihan sesuai etika yang diatur OJK, memiliki layanan pengaduan konsumen khusus, akses ke perangkat pengguna terbatas hanya pada kamera, mikrofon, dan lokasi. Karena itu, menggunakan aplikasi ini sangat terjamin keamanannya. 

Pinjaman Dana Tunai di Indodana

Produk pertama dari Indodana adalah pinjaman Indodana yang menyediakan plafon pinjaman mikro hingga maksimal Rp 8 juta. Tenor pinjaman bisa dipilih mulai dari 3 bulan hingga yang terpanjang 6 bulan. Bunga Indodana kompetitif, dengan suku bunga maksimum tahunan sebesar 96%. Untuk bisa mengajukan pinjaman, syaratnya adalah pemohon adalah Warga Negara Indonesia yang telah berusia di atas 21 tahun, memiliki KTP dan NPWP, memiliki pekerjaan tetap dengan penghasilan minimal Rp 3 juta per bulan, serta memiliki rekening bank dengan atas nama pemohon. 

Sementara dokumen yang harus disiapkan adalah KTP saja. Namun pemohon harus bersedia menyertakan info tentang akun BPJS, e-commerce, dan akun internet banking, serta mengunggah foto selfie sebagai bagian dari verifikasi data. Jika dana telah cair ke rekening pemohon, maka yang bersangkutan memiliki tanggung jawab untuk membayar cicilan sesuai dengan tenor yang dipilih. 

Metode pembayaran cicilan bisa digunakan melalui nomor Virtual Account melalui ATM BCA, BRI, BNI, CIMB Niaga, Bank Mandiri, dan Permata Bank. Selain itu, bisa juga menggunakan KlikBCA, Mandiri mobile, CIMB Clicks, serta BNI, BRI, dan Mandiri mobile banking. Pengguna juga bisa membayar tunai lewat gerai Indomaret terdekat.

Indodana Paylater

Fitur Indodana yang juga tak kalah menarik adalah Indodana Paylater, yang menawarkan limit hingga Rp 25 juta dengan tenor mulai dari 30 hari. Fitur ini bisa digunakan di lebih dari 200 merchant di seluruh Indonesia. Untuk info lengkapnya, Anda bisa menghubungi email Indodana di cs@indodana.com.

Cek bank ini

Pinjam uang di Shopee

  • Mulai Rp 1 Juta
  • Suku bunga 2,45% per bulan
  • Umur 17 tahun
  • Cara meminjam shopee uang tunai paling mudah dan cepat

Kartu Kredit HSBC

  • Pendapatan min Rp 3.5 per bulan
  • Bunga per bulan 3%
  • Min umur 19 tahun
  • Buruan dapatkan kartu kredit HSBC dengan mudah tanpa syarat